Pengin buka usaha gak ada modal, ini dua jalur mendapatkannya

Minggu, 14 Juli 2019 | 07:05 WIB   Reporter: Tri Sulistiowati
Pengin buka usaha gak ada modal, ini dua jalur mendapatkannya


Pertama, Anda harus mengetahui jumlah modal pembukaan usaha yang dibutuhkan. Kedua, Anda tentukan waktu pembukaan usaha. Ketiga, Anda bagi modal usaha yang dibutuhkan dengan waktu pembukaan usaha. Hasil pembagian tersebut merupakan nilai yang harus Anda tabung saban bulannya.

Contoh:

Total modal pembukaan usaha yang dibutuhkan Rp 200 juta

Target waktu pembukaan usaha 2024 (60 bulan ke depan)

Total modal pembukaan usaha / target waktu pembukaan usaha = nilai uang yang ditabung per bulan.

RpĀ  200.000 / 60 bulan = Rp 3,4 juta

Bagaimana bila saya tidak bisa memenuhi nilai uang yang harus ditabung saban bulannya?

Baca Juga: Klinik kecantikan masih perlu berdandan

Anda dapat menurunkan nilai uang yang harus ditabung sesuai kemampuan. Fitri menyarankan Anda untuk menabung sebagian uang bonus yang didapatkan. Lainnya, Anda sebaiknya menaikkan nilai tabungan secara bertahap sesuai dengan kemampuan.

Dengan begituĀ Anda tetap bisa membuka usaha sesuai target waktu. Anda juga bisa mencari penghasilan tambahan untuk mempercepat pengumpulan dana pembukaan usaha.

Halaman Selanjutnya

Editor: Tri Sulistiowati

Terbaru