ORI 018 mulai ditawarkan hari ini (1/10), ini tata cara membelinya

Kamis, 01 Oktober 2020 | 07:22 WIB   Penulis: Bimo Kresnomurti
ORI 018 mulai ditawarkan hari ini (1/10), ini tata cara membelinya

ILUSTRASI. ORI 018 mulai ditawarkan hari ini (1/10), ini tata cara membelinya


 

Daftar mitra distribusi penjualan ORI 018

Bank Umum:

 

  • Bank Mandiri,
  • Bank BCA,
  • Bank BNI,
  • Bank BRI,
  • Bank BTN,
  • Bank CIMB Niaga,
  • Bank Permata,
  • Bank Maybank Indonesia,
  • Bank Panin,
  • Bank OCBC NISP,
  • Bank HSBC,
  • Bank DBS Indonesia,
  • Bank UOB Indonesia,
  • Bank Commonwealth,
  • Bank Danamon Indonesia,
  • Bank Victoria International.

Perusahaan Efek

  • PT. Trimegah Sekuritas Indonesia, Tbk.,
  • PT. Danareksa Sekuritas, Tbk.,
  • PT. Bahana Sekuritas, Tbk., 
  • PT. Mandiri Sekuritas, Tbk.,

Perusahaan Efek Khusus

  •  PT. Bareksa Portal Investasi,
  •  PT. Star Mercato Capitale (Tanamduit),
  •  PT. Nusantara Sejahtera Investama.

Perusahaan Financial Technology

  • PT. Investree Radhika Jaya (Investree),
  • PT. Mitrausaha Indonesia Grup (Modalku),
  • PT. Lunarla Annua Teknologi (Koinworks).

Sebelum mulai berinvestasi ORI0 18 maka perlu memperhatikan beberapa hal sebagai berikut: 

  • Masa penawaran ORI 018 dengan kupon 5,70% mulai pukul 09.00 WIB, pada tanggal 1 Oktober 2020.
  • Masa penawaran ORI 018 dengan kupon 5,70% selesai pada pukul 10.00 WIB pada tanggal 21 Oktober 2020.
  • Penetapan hasil penjualan ORI 018 dengan kupon 5,70% diputuskan pada tanggal 23 Oktober 2020.
  • Tanggal Setelmen atau penerbitan surat ORI 018 dengan kupon 5,70% dimulai pada tanggal 27 Oktober 2020.
  • Sebelum beredar di pasar sekunder, ORI 018 dengan kupon 5,70% ini akan melewati holding period satu kali pembayaran kupon.
  • Kepemilikan instrumen ORI 018 dengan kupon 5,70% ini dapat dipindahbukukan mulai tanggal 15 Desember 2020.

Selanjutnya: Tawarkan kupon 5,7%, ORI 018 bisa dibeli mulai besok!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Bimo Kresnomurti

Terbaru